Main Article Content
Abstract
Abstract: This study aims to determine the effect of leadership style, i.e., telling, selling, partipating and elegating) on civil services’ job performance of Kotabaru Residency communication, informatics, and transportation department. The num-ber of samples are 60 people taken by simple random sampling method. The re-sults showed that leadership behavior, namely: telling, selling, participating, and delegating have significant effect on civil services’job performance.
Keywords : leadership style, job performance
Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh gaya kepemimpinan yaitu memberikan informasi (telling), memberikan bimbingan (selling), mendo-rong pegawai (partipating) dan mendelegasikan (delegating) terhadap prestasi kerja pegawai negeri sipil pada Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika Kabupaten Kotabaru. Sampel yang diambil dalam penelitian ini adalah 60 orang dengan metode simple random sampling. Hasil penelitian menunjukan bahwa ga-ya kepemimpinan yaitu: memberikan informasi (telling), memberikan bimbingan (selling), peran serta (participating), dan mendelegasikan (delegating) berpenga-ruh terhadap prestasi kerja pegawai negeri sipil.
Kata Kunci: gaya kepemimpinan, prestasi kerja