Main Article Content

Abstract

Abstract : This study aims to determine the effect of workload and emotional intelligence on work fatigue (burnout) and the performance of the South Barito Police personnel. The number of research respondents was 115 personnel in the South Barito Police with data collection techniques using questionnaires and data analysis techniques used were multiple linear regression and path analysis.


The results of this study support the hypothesis that workload affects work fatigue but does not affect performance, while emotional intelligence does not affect work fatigue but has a significant effect on performance. Work fatigue has a significant effect on performance with a negative effect. The results of this study indicate that the performance of the South Barito Police has good emotional intelligence and performance as well as low levels of fatigue. The research suggestion is that the South Barito Police continue to strive to maintain personnel performance by maintaining a low level of work fatigue and workload and continue to maintain the condition of emotional intelligence by providing training to improve personnel competence, placing personnel according to their competencies so that workloads.


 


Keyword : workload, burnout, performance, emotional intelligence.


 


Abstrak : Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh beban kerja dan kecerdasan emosional terhadap kelelahan kerja (burnout) dan kinerja personel Polres Barito Selatan. Jumlah responden penelitian sebanyak 115 personel di lingkungan Polres Barito Selatan dengan teknik pengumpulan data menggunakan kuisoner dan teknik analisis data yang digunakan adalah regresi linear berganda dan analisa jalur


Hasil penelitian ini mendukung hipotesis yang menyatakan beban kerja berpengaruh terhadap kelelahan kerja tetapi tidak berpengaruh terhadap kinerja, sedangkan kecerdasan emosional tidak berpengaruh terhadap kelelahan kerja tetapi berpengaruh signifikan terhadap kinerja. Kelelahan kerja berpengaruh signifikan terhadap kinerja dengan bentuk pengaruh negatif.hasil penelitian ini menunjukan bahwa kinerja Polres Barito Selatan memiliki kecerdasan emosional dan kinerja yang baik  serta tingkat kelelahan yang rendah. Saran penelitian yaitu agar Polres Barito Selatan terus berusaha menjaga kinerja personel dengan cara mempertahankan tingkat rendahnya kelelahan kerja  dan beban kerja serta terus menjaga kondisi kecerdasan emosional dengan cara memberikan pelatihan untuk meningkatkan kompetensi personel, menempatkan personel sesuai dengan kompetensi yang dimiliki agar beban kerja.


Kata kunci: beban kerja, burnout, kinerja, kecerdasan emosional


 

Article Details